KM Umsini Terbakar di Makassar, Penumpang Panik Saat Evakuasi

Ilustrasi: Fakta.com/Evry
Place your ads here

Kapal Motor (KM) Umsini tujuan Makassar-Surabaya mengalami kebakaran di Makassar, Sulawesi Selatan, Minggu (9/6).

Kebakaran terjadi 10 menit sebelum kapal berlayar. Pihak Pelni mengatakan, kebakaran terjadi setelah diketaui adanya kepulan asap di atas cerobong kapal.

Bagikan:

Data

Komentar (0)

Login to comment on this news

Updates

Popular

Place your ads here
Data
Pointer
Interaktif
Program
Infografis
//